Tamades adalah produk Tabungan yang diperuntukan bagi Perorangan , Lembaga /Institusi, dan Badan Usaha
- Setoran awal minimal Rp. 25.000,- ( Dua Puluh Lima Ribu Rupiah )
- Penyetoran dan Penarikan tabungan dapat dilakukan sewaktu- waktu
- Tidak ada biaya administrasi setiap bulannya
- Saldo minimum tidak diambil Rp. 25.000,- ( Dua Puluh Lima Ribu Rupiah )
- Tabungan yang selama 6 bulan berturut-turut tidak ada transaksi maka bulan berikutnya dikenai biaya administrasi sesuai dengan ketentuan yang berlaku
- Saldo > Rp. 7.500.000,- (Tujuh Juta Lima Ratus Ribu Rupiah) dikenakan pajak bunga sebesar 20 % dari bunga tabungan
- Biaya Penutupan Rekening Rp. 5.000,- (Lima Ribu Rupiah)
- Pemegang rekening yang memenuhi ketentuan berhak ikut UNDIAN TAMADES yang diadakan sekali dalam setahun
Syarat pembukaan rekening Tabungan :
1. Perorangan
Mengisi aplikasi pembukaan rekening dan kartu contoh tanda tangan, dilampiri fotocopy
Identitas Diri (KPT / Paspor / Kartu Pelajar) yang masih berlaku dan surat ijin domisili
bagi WNA
2. Lembaga / Institusi, Badan Usaha
Mengisi aplikasi pembukaan rekening dan kartu contoh tanda tangan, dilampiri fotocopy
Identitas Diri (KPT / Paspor / Kartu Pelajar) yang masih berlaku dan surat ijin domisili bagi
WNA dilengkapi dengan:
- Fotocopy akta Pendirian / Perubahan yang terakhir
- Fotocopy Identitas Diri (KTP / Passport) Pejabat yang berwenang yang masih berlaku dan surat pengangkatan / penunjukan selaku pejabat yang berwenang
|